Search This Blog

Tuesday, June 23, 2020

Latihan Soal UAS 2020

  1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Inflasi dan Faktor-faktor apa saja yang menyebabkan inflasi!
  2. Inflasi mempunyai dampak positif terhadap perekonomian! Jelaskan inflasi yang seperti apa?
  3. Inflasi mempunyai dampak negatif terhadap perekonomian! Jelaskan inflasi yang seperti apa?
  4. Apa yang dimaksud dengan pengangguran? Sebut dan jelaskan macam pengangguran!
  5. Bagaimana dampak pengangguran terhadap perekonomian suatu negara? Jelaskan!
  6. Apa yang dimaksud dengan kebijakan Moneter? Jelaskan!
  7. Bagaimana kebijakan moneter diterapkan dalam upaya mengatasi Inflasi dan Pengangguran? Jelaskan dengan menggunakan kurva IS-LM!
  8. Apa yang dimaksud dengan Kebijakan Fiskal? Jelaskan!
  9. Bagaimana kebijakan Fiskal diterapkan dalam upaya mengatasi Inflasi dan Pengangguran? Jelaskan dengan menggunakan kurva IS-LM!
  10. Apa yang dimaksud dengan Neraca Pembayaran?
  11. Bagaimana mengatasi Neraca Pembayaran Defisit!
  12. Pemerintah melalui Bank Indonesia ingin menambah Jumlah Uang Beredar (JUB), Kebijakan apa yang harus diterapkan, dan bagaimana mekanisme kinerja kebijakan tersebut!
  13. Pada awal terjadimya kasus Covid 19 terjadi di Indonesia dan mulai dilakukannya Work From Home dan School From Home di pertengahan Maret 2020,  nilai  tukar mata uang asing US $ 1,= Rp/ 16.000,- ,  kemudian dalam perkembangnya pada minggu pertama bulan Juni 2020  terjadi perubahan nilai tukar menjadi US$1, = Rp. 13.800,-. Tunjukan fenomena tersebut dalam grafik dan berikan penjelasannya. 

No comments:

Post a Comment

SOAL UAS GENAP EKONOMI MAKRO

Kebijakan pemerintah dalam mengatasi permasalahan Inflasi dan pengangguran? Jawaban Pengangguran dan inflasi merupakaan permasalahan ekonomi...